Join This Site
Sejak berkecimpung di dunia transportasi sungai dan laut, penulis mulai merangkum sedikit wawasan tentang transportasi laut bisa di sebut barge, pontoon, tongkang. Berbagai macam jenis tongkang yang berlayar di perairan Indonesia, mulai dari tongkang ukuran kecil hingga besar (mother vessel).
Fungsi tongkang sendiri digunakan untuk mengangkut barang atau lebih mudahnya seperti dermaga apung, Kapal ini dibuat untuk transportasi sungai dan kanal dengan membawa muatan dalam jumlah besar seperti batubara, kayu, pasir, dan lain-lain.

Kapal tongkang tidak memiliki mesin (propelled) sehingga ia harus ditarik oleh kapal tunda. Kapal tunda merupakan kapal yang dapat digunakan untuk melakukan pergerakan terutama menarik atau mendorong kapal lainnya di pelabuhan, maka dari itu kapal tunda sering digunakan untuk menarik kapal tongkang.

Di Indonesia sendiri, kapal tongkang banyak diproduksi di daerah Batam yang merupakan salah satu tempat produksi perkapalan di Indonesia.

Nah, bagaimana cara mengetahui ukuran suatu kapal tongkang. Berikut ini adalah rumus menghitung ukuran ponton :
Misalkan suatu ponton dengan specifikasi Lenght Overaal(LOA) / panjang ponton 91,44 meter

Feet = 91,44 meter / 0,3048
        = 300 

Jadi ukuran ponton/tongkang dapat diketahui ukuran 300 FEET

Specifikasi Ponton/tongkang .


1. Panjang Kapal
LOA (length over all) adalah jarak membujur kapal dari titik terdepan linggi haluan kapal sampaike titik terbelakang dari buritan kapal diukur sejajar lunas. 

2. Lebar Kapal
Lebar dan kedalaman kapal merupakan ukuran utama lainnya dari kapal dalam menentukan ukuran-ukuran kapal. Ada beberapa ukuran lebar yang biasa digunakan dalam pengukuran dimensi lebar kapal yaitu Lebar Ekstrim ("'Breadth Extreme'") dan Lebar Mal ("'Breadth Moulded'").

Depth moulded (dalam) menurut mal adalah dalam yang diukur dari bagian atas lunas sampai bagian atas geladak.
Specifikasi Tongkang/ponton






4 komentar:

Marshell said...

Kalo ada ready tugset di atas 2012, dan tongkang 300ft, saya butuh 11 unit bisa wa saya 081256864818

Anonymous said...

Ini tongkang set nya mau di sewa or beli pak ??

Chan said...

Saya lagi cari tug boat+ tongkang set..
Dicari untuk dibeli.. diutamakan lokasinya di Batam
PM untuk spesifikasinya lebih lanjut. Terima kasih

King said...

Saya butuh 1 tongkang 300 ft. Status sewa. Kalau ada bisa hub saya. Terimakasih